Kakorlantas Polri Pastikan Kesiapan Tol Fungsional Prambanan–Purwomartani Jelang Lebaran 2026
Yogyakarta, 25 Januari 2026– Kakorlantas Polri Irjen Pol Drs. Agus Suryonugroho, S.H., M.Hum. bersama stakeholder terkait mengecek kesiapan Tol Fungsional Prambanan–Purwomartani dalam rangka mendukung kelancaran arus mudik dan balik Lebaran


